Klepon Endess.

Klepon Endess You can have Klepon Endess using 6 ingredients and 5 steps. Here is how you achieve it.

Ingredients of Klepon Endess

  1. Prepare 250 gr of Tepung Ketan Rosebrand.
  2. Prepare 50 gr of tepung beras rosebrand.
  3. You need 250 ml of air+pasta pandan.
  4. It's of gula merah.
  5. You need of air untuk merebus.
  6. You need of kelapa parut untuk taburan.

Klepon Endess step by step

  1. Siapkan tepung dan air pasta pandan. campur jadi 1 tepung, tuang air pasta pandan sedikit demi sedikit sampai adonan bisa dibulatkan. Jangan terlalu lembek ya atau terlalu keras. sedang-sedang aja..
  2. Sementara itu kelapa dikukus dulu supaya gak gampang basi, lalu dinginkan..
  3. Gula merah diiris atau diserut. lalu pencet sedikit adonan,isi dengan gula merah. bulatkan..
  4. Rebus air panas sampai mendidih,masukkan bola-bola, biarkan sampai mengambang, tandanya masak. angkat dan langsung gulingkan ke kelapa..
  5. Siap disantap, atau bisa didinginka dikulkas biar lebih nyes. itu ada foto tangan anakku gak sabar mau makan kleponnya 😁.